Gaji PNS Golongan IA MKG 1 tahun adalah Rp1.685.700, sama dengan MKG 0 tahun. Ini juga biasanya untuk lulusan SMA dan sederajat pada semua kementerian.
Salam #MasBro #MbakBro
Gaji diatas kita buat untuk persiapan sebelum tes CPNS. Supaya saat menjadi PNS nanti tau kalo gaji diatur di PP No 5 Tahun 2024 Tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil.
Besaran gaji pokoknya beda sesuai golongan dan lama masa kerja golongan (MKG).
Struktur Gaji
Gaji Golongan 1A ketika berstatus CPNS mendapatkan 80 persen.
Baca Juga:
FAQ
1. Berapa Gaji Golongan IA MKG 2-3 tahun?
Rp1.738.800 per bulan.
2. Berapa Gaji Golongan IA MKG 4-5 tahun?
Rp1.793.500 per bulan.
3. Berapa Gaji Golongan IIIA MKG 6-7 tahun?
Rp1.850.000 per bulan.
4. Berapa Gaji Golongan IVA MKG 8-9 tahun?
Rp1.908.300 per bulan.
5. …
Pertanyaanmu disini.
Catatan:
PP No 5 Tahun 2024 menggantikan PP No 15 Tahun 2019 Tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil.
Seneng bisa berbagi.
Pasti bermanfaat.
Sumber:
kitalulus. 2024. Ternyata Segini Gaji PNS Kemenkumham, Yakin Gak Mau?. kitalulus.com/blog/info-cpns/gaji-pns-kemenkumham/ dibaca pada hari Senin, 2 September pukul 19:27 WIB
PP No 5 Tahun 2024 Tentang Perubahan Kesembilan Belas Atas Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 Tentang Peraturan GaJi Pegawai Negeri Sipil
PP No 15 Tahun 2019 Tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil